Gerakan Pramuka Kwarcab Tebo - Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan
admin
05 Mar 2024
pramukatebo.or.id – Bertempat di Aula Kantor Desa Suka Damai dilaksanakannya Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Rimbo Ulu Masa Bakti 2024-2027 yang dihadiri oleh Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tebo Kakak Nazar Efendi, SE. M. Si. Ketua Kwartir Ranting Rimbo Ulu terpilih kak Surajat mengantikan kak Supianto pada Musyawarah Ranting beberapa waktu yang …
admin
05 Mar 2024
pramukatebo.or.id – Selasa, 5 Maret 2024 bertempat di Aula Kantor Camat Serai Serumpun, Ka. Kwarcab Tebo kak Nazar Efendi, SE. M. Si melantikan Camat Serai Serumpun Siti Fatimah sebagai Kamabiran Serai Serumpun. Selain itu juga dilantik Ka.Kwarran Serai serumpun Kak Baihaki, S. Pd. Turut hadir Waka Abdimas & Humas kak Azhari, sekretaris cabang kak Zainuddin …
admin
03 Mar 2024
pramukatebo.or.id – Bertempat di Aula Maschun Sofwan Kwarda Jambi, Wakil Ketua Pramuka Kwartir Daerah Jambi bidang Organisasi dan Hukum, Kak Jangcik Mohza, S.Pd.,M.Si membuka secara resmi Sidang Paripurna Daerah (Sidparda) Pramuka Penegak dan Pandega Kwarda Jambi tahun 2024. Kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 2-3 Maret. Ketua Sangga Kerja Sidparda tahun 2024 Kak Rizki Putri Ramadhani …
admin
19 Feb 2024
pramukatebo.or.id – Senin, 19 Februari 2024, bertempat di Aula SDN 05/VIII Balai Rajo, Kwartir Ranting Gerakan Pramuka VII Koto Ilir menyelenggarakan Musyawarah Ranting. Musyawarah Ranting merupakan forum tertinggi bagi Gerakan Pramuka di Kwartir Ranting untuk melanjutkan estafet kepemimpinan dan keberlanjutan organisasi. Kegiatan Musyawarah Ranting VII Koto Ilir dibuka secara resmi oleh Ketua Majelis Pembimbing Ranting …
admin
17 Feb 2024
pramukatebo.or.id – Bertempat di Kwarda Jambi, sabtu 17 Februari 2024, Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jambi yang diwakili oleh Waka KUASP Kak H. A.S Budianto, S.E.,M.M membuka secara resmi kegiatan Rapat Koordinasi Pusdiklat se-Kwarda Jambi Tahun 2024. Kegiatan ini diikuti oleh 37 orang yang merupakan utusan Kwarcab dalam jajaran Kwarda Jambi dan utusan Kwarda Jambi. …
admin
16 Nov 2023
MUARA TEBO – Dalam rangka meningkatkan kwalitas anggota dewasa gerakan Pramuka di jajaran Kwarcab Tebo, Kwartir Cabang Tebo melaksanakan kursus keterampilan kepramukaan di Bumi Perkemahan Pramuka Punti Kalo Kwarcab Tebo, yakni sejak dari Tanggal 16-19 November 2023. Ketua Kwarcab Tebo dalam hal ini diwakilkan Sekretarsi Cabang Zainuddin Abas, S. Sos mengatakan melalui kegiatan ini diharapkan …
admin
26 Sep 2023
Muara Tabir – Bertempat di Aula Kantor Camat Muara Tabir dilaksanakan kegiatan Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Kecamatan Muara Tabir Masa Bhakti 2023-2026, Selasa (26/09/2023) oleh Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tebo Nazar Efendi, SE. M. Si. Acara juga dihadiri oleh Sekretaris Pramuka Kwarcab Tebo Kak Zainuddin Abas, S. Sos dan Bedahara …
admin
10 Sep 2023
Rimbo Bujang – Ketua Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Rimbo Bujang Kak Sriwoto menghadiri kegiatan Perkemahan Penerimaan Anggota Baru Satuan Karya Pramuka (SAKA) Bhayangkara Ranting Polsek Rimbo Bujang di halaman kantor Desa Sapta Mulia Sabtu (09/09/23 ). Dalam sambutannya menyampaikan bahwa saat ini berbagai pihak menyadari pentingnya pendidikan kepramukaan sebagai wadah pembinaan kaum muda. Di tengah …
admin
08 Sep 2023
Rimbo Bujang – Puncak kegiatan perkemahan salah satunya giat pembakaran unggun. Dimana adanya api unggun semua peserta bisa merasakan kebersamaan, kegembiraan, dan semangat yang berkobar. Hal ini disampaikan oleh Kak Sriwoto selaku Ka Kwarran Rimbo Bujang, saat kegiatan pembakaran api unggun di perkemahan Gebyar Aksi Penggalang Dan Penegak Ke 3 (GAP) Pondok pesantren Darul Ulum Yang …
admin
06 Sep 2023
Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Tebo H. Aspan S.T menerima tanda penghargaan Lencana Darma Bakti dari Kwartir Nasional Gerakan Pramuka, yang diserahkan oleh Gubernur Jambi selaku Kamabida Gerakan Pramuka Jambi pada apel puncak peringatan HUT Pramuka ke 62 tahun 2023, bertempat di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, pada rabu (6/9). Lencana Darma Bakti, yaitu …
admin
31 Agu 2023
Muara Tebo- Kamis 31 Agustus 2023, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tebo melakukan kegiatan apel besar hari Pramuka ke 62 tahun 2023. Kegiatan tersebut berlangsung di lapangan Garuda Muara Tebo, dan di ikuti sekitar 1000 anggota pramuka dari berbagai pangkalan gugus depan yg ada di Kwarcab Tebo. Di dalam kegiatan tersebut terdapat berbagai rangkaian kegiatan lainnya …
admin
10 Agu 2023
Muara Tebo- Bertempat di Sekretariat Pramuka Kwarcab Tebo, Kontingen Kwarcab Tebo dilepas secara resmi oleh Bendahara Cabang Kak Romy Candra untuk mengikuti Raimuna Nasional XII tahun 2023 di Bumi Perkemahan Wiladatika Cibubur, Jakarta tanggal 14-21 Agustus 2023. Kegiatan Raimuna Tingkat Nasional XII Tahun 2023 yang diselenggarakan di Bumi Perkemahan dan Graha Wisata (Buperta) Cibubur Jakarta, …
admin
19 Nov 2025
pramukatebo – Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Tebo mencatatkan beberapa prestasi membanggakan pada peringatan Hari Pramuka ke-64 Tahun 2025 tingkat Propinsi Jambi, yang dilaksanakan pada Apel Besar di Lapangan Kantor Bupati Tanjung Jabung Timur. Pada kesempatan tersebut Kwarcab Tebo menerima Sertifikat Penghargaan Kwartir Cabang Ter Pra Akreditasi. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Ketua Kwarnas Gerakan Pramuka, Komjen …
admin
16 Sep 2025
Puntikalo, Selasa (16/09/2025) Bertempat di Kwartir Cabang Tebo, Tim Asesor Kwarda Jambi disambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi, SE., M.Si yang diwakili oleh Sekretaris Cabang Tebo Kakak Zainuddin Abas, S.Sos yang didampingi oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Waka Abdimas Kwarcab Tebo Kakak Azhari, S.Pd., M.Pd, Kapusdiklatcab Tebo Kakak H. …
admin
15 Sep 2025
Tebo Tengah, Senin (15/09/2025) Bertempat di SD Swasta Islam Al-Washliyah, Kedatangan Tim Asesor Kwarda Jambi di sambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi yang diwakili oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Ka. Kwarran Tebo Tengah Kakak Sarifuddin, Ketua Yayasan Pendidikan Islam Al-Washliyah Kakak Drs. H. Ali Imron Achmad, M.Pd.I, Kepala Sekolah …
admin
15 Sep 2025
Tebo Tengah, Senin (15/09/2025) Bertempat di SMAN 10 Tebo, Kedatangan Tim Asesor Kwarda Jambi di sambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi yang diwakili oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Kepala Sekolah SMAN 10 Tebo selaku Kamabigus Gudep 01-065, 01-066 Pangkalan SMAN 10 Tebo, Kakak Norkolis, S.Pd dan Para Pembina. Kak …
admin
15 Sep 2025
Muara Tebo – Sekretaris Cabang Gerakan Pramuka Tebo Kak Zainuddin Abas, S. Sos resmi membuka kegiatan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD) bagi Pembina Pramuka Penggalang, yang diselenggarakan melalui Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Sedayung. Kegiatan ini diikuti oleh 60 peserta yang berasal dari utusan Kwartir Ranting dalam jajaran Kwarcab Tebo. Pembukaan kegiatan berlangsung pada …
admin
07 Agu 2025
Kamis, 07 Agustus 2025 Pukul 10.00 WIB bertempat di Kwarcab Gerakan Pramuka Tebo, Ka. Kwarda Jambi yang diwakili Sekretaris Kwarda Jambi Kakak Yevi Rivaldi, SH., MH dalam rangka Pendampingan Pra Akreditasi dan Pra Sertifikasi Program 12 Bakti dengan di dampingi oleh Waka Renbang Kakak H. Ricki Wahyudi, SE., Bendahara Kwarda Jambi Kakak Suharmiati, Sekbid Abdimas …
19 Nov 2025 70 views
pramukatebo – Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Tebo mencatatkan beberapa prestasi membanggakan pada peringatan Hari Pramuka ke-64 Tahun 2025 tingkat Propinsi Jambi, yang dilaksanakan pada Apel Besar di Lapangan Kantor Bupati Tanjung Jabung Timur. Pada kesempatan tersebut Kwarcab Tebo menerima Sertifikat Penghargaan Kwartir Cabang Ter Pra Akreditasi. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Ketua Kwarnas Gerakan Pramuka, Komjen …
16 Sep 2025 35 views
Puntikalo, Selasa (16/09/2025) Bertempat di Kwartir Cabang Tebo, Tim Asesor Kwarda Jambi disambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi, SE., M.Si yang diwakili oleh Sekretaris Cabang Tebo Kakak Zainuddin Abas, S.Sos yang didampingi oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Waka Abdimas Kwarcab Tebo Kakak Azhari, S.Pd., M.Pd, Kapusdiklatcab Tebo Kakak H. …
15 Sep 2025 41 views
Tebo Tengah, Senin (15/09/2025) Bertempat di SD Swasta Islam Al-Washliyah, Kedatangan Tim Asesor Kwarda Jambi di sambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi yang diwakili oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Ka. Kwarran Tebo Tengah Kakak Sarifuddin, Ketua Yayasan Pendidikan Islam Al-Washliyah Kakak Drs. H. Ali Imron Achmad, M.Pd.I, Kepala Sekolah …
15 Sep 2025 27 views
Tebo Tengah, Senin (15/09/2025) Bertempat di SMAN 10 Tebo, Kedatangan Tim Asesor Kwarda Jambi di sambut oleh Ka. Kwarcab Tebo Kakak Nazar Efendi yang diwakili oleh Waka Binamuda Kwarcab Tebo Kakak Novpriadi, S.Pd.I., M.Pd, Kepala Sekolah SMAN 10 Tebo selaku Kamabigus Gudep 01-065, 01-066 Pangkalan SMAN 10 Tebo, Kakak Norkolis, S.Pd dan Para Pembina. Kak …
15 Sep 2025 105 views
Muara Tebo – Sekretaris Cabang Gerakan Pramuka Tebo Kak Zainuddin Abas, S. Sos resmi membuka kegiatan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD) bagi Pembina Pramuka Penggalang, yang diselenggarakan melalui Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Sedayung. Kegiatan ini diikuti oleh 60 peserta yang berasal dari utusan Kwartir Ranting dalam jajaran Kwarcab Tebo. Pembukaan kegiatan berlangsung pada …