- KepramukaanHari Bapak Pramuka Indonesia
- Abdimas dan HumasAngota Pramuka Peduli Kwarcab Tebo Ikut Pelatihan Potensi SAR
- Kwartir RantingCamat VII Koto Ilir Buka Musyawarah Ranting Gerakan Pramuka
- KepramukaanPENILAIAN CALON PRAMUKA GARUDA PANGKALAN SMAN 11 KABUPATEN TEBO
- KepramukaanKa. Kwarcab Tebo Lantik Pengurus Dewan Kehormatan, Pusdiklatcab dan Dewan Kerja Cabang Tebo
- KepramukaanKa. Kwarcab Tebo Terima Lencana Darma Bakti

Kwarcab Bungo Tuan Rumah Rakor Sekretaris Se-Kwarda Jambi Tahun 2023
MUARA BUNGO – Wakil Bupati Bungo H. Safrudin Dwi Apriyanto membuka secara resmi Kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) sekretaris kwartir se- Kwarda Jambi bertempat di Wisma Ali Sudin Rumah Dinas Bupati Bungo, pada Senin (8/5/2023). Kegiatan ini diikuti oleh para sekretaris gerakan pramuka utusan kwartir cabang dalam jajaran kwarda Jambi. Mengangkat tema “Terwujudnya Tertib Pengelolaan Administrasi dan Kesekretariatan pada Satuan Organisasi dan Satuan Pendidikan, guna Mendukung Tercapainya Visi Kwarda Jambi”. Kak Safrudin Dwi Apriyanto mengatakan, atas nama Pemerintah Kabupaten Bungo menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Kwarda Gerakan Pramuka Jambi yang sudah memberikan tugas kepada Kwarcab Bungo untuk menjadi tuan rumah. Kegiatan Rakor ini dilaksanakan berpindah-pindah tempat di setiap kwartir cabang setiap tahunnya, untuk memberikan nuansa berbeda dalam penyelenggaannya. Dimana tahun sebelumnya dilaksanakan di Kabupaten Kerinci.
“Selamat atas penyelenggaraannya kegiatan ini, semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan outputnya nanti akan menghasilkan sejumlah program kerja guna mendukung tercapainya visi Kwarda Gerakan Pramuka Jambi,” ujarnya.
Ka, Kwarda Jambi yang diwakili Kak H. AS Budianto, MM dalam sambutannya mengatakan Gerakan Pramuka adalah Gerakan yang ditugaskan oleh negara, untuk menyelenggarakan pendidikan kepramukaan di Indonesia. Sekretaris Kwartir sendiri adalah penyelenggara pembinaan organisasi dan ketatalaksanaan serta pengendalu administrasi kwartir. Sehingga diperlukan sehingga diperlukan sinergi antara Sekretaris Kwarda Jambi dan kwarcab-kwarcab. Sehingga dalam melaksanakan fungsi dan organisasi kerpamukaan, dapat tercapai persamaan persepsi. Juga menjadi tolak ukur keaktifan kwartir, sebagai satuan organisasi disuatu wilayah.
“Kwartir memiliki peran yang sangat strategis, mengingat fungsinya sebagai rumah bagi berjalannya administrasi dan operasional pendidikan kepramukaan dalam suatu wilayah,” terang Kak AS Budianto.
admin
15 Apr 2025
pramukateb.or.id-Selasa 15 April 2025 bertempat di Aula SMA Negeri 8 Tebo dilaksanakan Musyawarah Ranting Gerakan Pramuka Sumay. Kegiatan ini dihadiri oleh unsur Kamabigus dalam jajaran Kwartir Ranting Sumay, serta tokoh-tokoh Kepramukaan lainnya. Kegiatan dilakukan dalam rangka mengisi kevakuman Kwarran Sumay beberapa waktu terakhir yang diakibatkan kekosongan Ketua Kwartir Ranting yang meninggal dunia. Kegiatan ini dihadiri …
admin
24 Feb 2025
PRAMUKATEBO.OR.ID – Wakil Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jambi Bidang. KUASP Kak H. AS. Budianto, S.E., M.M membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Aplikasi AyoPramuka dan SiKakak Simpatik di Aula Kwarda Jambi Senin (22/02). Sebagai organisasi kepanduan dengan jumlah anggota terbesar didunia, Gerakan Pramuka sudah selayaknya memiliki data informasi yang terpusat. Kwartir Nasional melalui Aplikasi AyoPramuka dan …
admin
22 Feb 2025
pramukatebo.or.id-Wakil Bupati Tebo yang juga merupakan Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tebo Nazar Efendi, SE. M. Si menjadi pembina upacara pada peringatan Hari Baden Powel Tahun 2025., bertempat di lapangan Merdeka Muara Tebo Sabtu (22/02/2025). Ketua Pramuka Tebo dalam sambutannya mengatakan, Peringatan hari baden powell atau baden powell’s day diperingati setiap tanggal 22 februari oleh …
admin
21 Feb 2025
pramukatebo.or.id – Wakil Bupati Tebo terpilih Nazar Efendi yang merupakan Ketua Pramuka Kwarcab Tebo bersama Bupati Tebo terpilih Agus Rubiyanto, dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto pada, Kamis (20/02/2025) di Istana Negara. Bersama 961 Kepala Daerah lainnya. Para bupati dan wakil bupati serta wali kota dan wakil wali kota dilantik berdasarkan pada Keputusan Menteri Dalam Negeri …
admin
16 Sep 2024
pramukatebo.or.id – Setelah selama 4 hari berkegiatan Lomba Giat Prestasi Pramuka Penggalang (LGP3) Tahun 2024, yang dilaksanakan pada tanggal 13 s.d `6 September 2024, secara resmi di tutup oleh Sekretaris Cabang Gerakan Pramuka Tebo, kak Zainuddin Abas, S. Sos. Kegiatan yang dikuti sebanyak 360 orang Pramuka Penggalang berjalan secara lancar dan aman. Pangkalan MTSN 1 …
admin
12 Apr 2024
Bapak Pramuka Indonesia yaitu Sri Sultan Hamengkubuwono IX. Hari Bapak Pramuka Indonesia untuk memperingati peran serta dedikasi Sri Sultan Hamengkubuwono IX dalam Kepramukaan di Indonesia. Sri Sultan Hamengkubuwono IX dinobatkan sebagai Ketua Kwarnas yang pertama dan menjabat empat periode berturut-turut, Sri Sultan Hamengkubuwono IX menjabat yakni pada masa bakti 1961-1963, 1963-1967, 1967-1970 dan 1970-1974. Musyawarah …
15 Apr 2025 38 views
pramukateb.or.id-Selasa 15 April 2025 bertempat di Aula SMA Negeri 8 Tebo dilaksanakan Musyawarah Ranting Gerakan Pramuka Sumay. Kegiatan ini dihadiri oleh unsur Kamabigus dalam jajaran Kwartir Ranting Sumay, serta tokoh-tokoh Kepramukaan lainnya. Kegiatan dilakukan dalam rangka mengisi kevakuman Kwarran Sumay beberapa waktu terakhir yang diakibatkan kekosongan Ketua Kwartir Ranting yang meninggal dunia. Kegiatan ini dihadiri …
27 Feb 2025 603 views
PRAMUKATEBO.OR.ID– Sebanyak 18 orang anggota pramuka Gugus depan 08.059-08.060 Pangkalan MTs Darul Ulum Kwartir Ranting Rimbo Ulu, Kwarcab Tebo, Kwarda Jambi melakukan kegiatan Long March, yang dilaksanakan pada tanggal 27 Februari 2025. Tujuan dari kegiatan ini adalah menyambut bulan suci Ramadan dan sekaligus mengisi TKK, karena mereka semua adalah calon Pramuka Garuda. Kegiatan ini rutin …
24 Feb 2025 277 views
PRAMUKATEBO.OR.ID – Wakil Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jambi Bidang. KUASP Kak H. AS. Budianto, S.E., M.M membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Aplikasi AyoPramuka dan SiKakak Simpatik di Aula Kwarda Jambi Senin (22/02). Sebagai organisasi kepanduan dengan jumlah anggota terbesar didunia, Gerakan Pramuka sudah selayaknya memiliki data informasi yang terpusat. Kwartir Nasional melalui Aplikasi AyoPramuka dan …
22 Feb 2025 383 views
pramukatebo.or.id-Wakil Bupati Tebo yang juga merupakan Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tebo Nazar Efendi, SE. M. Si menjadi pembina upacara pada peringatan Hari Baden Powel Tahun 2025., bertempat di lapangan Merdeka Muara Tebo Sabtu (22/02/2025). Ketua Pramuka Tebo dalam sambutannya mengatakan, Peringatan hari baden powell atau baden powell’s day diperingati setiap tanggal 22 februari oleh …
21 Feb 2025 93 views
pramukatebo.or.id – Wakil Bupati Tebo terpilih Nazar Efendi yang merupakan Ketua Pramuka Kwarcab Tebo bersama Bupati Tebo terpilih Agus Rubiyanto, dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto pada, Kamis (20/02/2025) di Istana Negara. Bersama 961 Kepala Daerah lainnya. Para bupati dan wakil bupati serta wali kota dan wakil wali kota dilantik berdasarkan pada Keputusan Menteri Dalam Negeri …


Comments are not available at the moment.